Motor Matic Suzuki Impulse 125 Spesifikasi dan Gallery Photo

Pagi pagi iseng buka fb liat postingan temen masukin gambar motor matic suzuki impulse 125, penasaran sama detail and poto potonya akhirnya searching. Ternyata motor matic suzuki impulse 125 baru ada di thailand (mudah mudah indonesia menyusul....#ngarep).
Kalo  diliat sekilas motor matic suzuki impulse ada kemiripan sama motor matic suzuki skywave dan motor matic suzuki hayate, ketara banget dari mesinnyaa and shock stereo nya, kalo dari bagasi sama tempat bensin lebih mirip sama motor matic suzuki hayate.

Gallery motor matic suzuki impulse 125



































Spesifikasi motor matic suzuki impulse 125 :

Panjang: 1.920 mm
Lebar: 680 mm
Tinggi: 1.065 mm
Tinggi jok: 770mm
Jarak antara as roda: 1285mm
Ground clearance: 135mm

Mesin motor matic suzuki impulse 125 :
Tipe Mesin: 4-stroke, 1-silinder, SOHC, dua katup, berpendingin udara.
Piston dan stroke: 53,5 mm x 55,2 mm
Kapasitas silinder: 124cm3
Rasio kompresi: 9.6:1
Tenaga: 6,9 KW/8000 rpm
Torsi: 9.2 Nm/6500 rpm
Karburator: BS26
Silinder: SCEM
Sistem Pengapian: CDI
Sistem Starter: Electrical / membutuhkan sepeda

Drivetrain motor matic suzuki impulse 125 :
Kopling: Otomatis, kering
Transmisi: Automatic, CVT

Suspensi motor matic suzuki impulse 125 :
Depan: Telescopic
Belakang: Double dengan swing arm
Ban : Tubeless 70/90-16 dan 80/90-16
Rem depan: Cakram
Rem belakang: Drum Brake
Kapasitas tangki bahan bakar: 5 liter
Baterai: MF 12V – 3 AH / 10 hr

Disqus Comments